Rendang Telur Kukus (Bumbu Instan).
Bunda dapat menyiapkan Rendang Telur Kukus (Bumbu Instan) menggunakan 9 bumbu dan dalam 7 tahapan. Begini cara menyiapkan santapannya.
Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk Rendang Telur Kukus (Bumbu Instan)
- Siapkan telur sebanyak 4 butir.
- Olah bakso (optional) sebanyak 10 biji.
- Olah bawang putih iris tipis sebanyak 3 siung.
- Siapkan daun jeruk sebanyak 2 lbr.
- Bunda dapat menyiapkan bumbu rendang Bamboo sebanyak 1 sachet.
- Olah santan bubuk kecil sebanyak 1 sachet.
- Bunda dapat menyiapkan rawit iris tipis sebanyak 1 biji.
- Siapkan kecap asin sebanyak 2 sdm.
- Siapkan penyedap (royco ayam) sebanyak 1 sdt.
Instruksi Untuk Rendang Telur Kukus (Bumbu Instan)
- Kocok telur dan seasoning dgn kecap asin dan penyedap sesuai selera lalu kukus sampai padat..
- Setelah matang dinginkan telur kukus lalu potong2.
- Goreng telur kukus sampai berkulit.
- Goreng pula bakso dan bawang putih yg sudah diiris tipis sampai coklat dan wangi.
- Tumis bumbu rendang instan dgn sedikit minyak lalu tambahkan air secukupnya, masukan samtan bubuk dan daun jeruk lalu aduk sampai mengental, lalu masukan telur kukus, bakso dan bawang putih yg sudah di goreng td lalu seasoning sesuai selera (kalau saya udah gak ditambahin apa2 lg karna asin nya udah pas).
- Setelah air menyusut matikan kompor dan sajikan dengan taburan rawit..
- Selamat makan, happy cooking😘😘.